Capture Ball di Bulu Monster



Alo Semua, untuk menangkap monster di Bulu Monster kalian membutuhkan sebuah Capture ball. Berikut ini beberapa Capture ball beserta kegunaannya.

Capture Ball adalah barang yang wajib kalian miliki, Kalian bisa membawa maksimal 250 Capture Ball untuk setiap jenisnya. Banyak Element Monster banyak pula variasi Capture Ball yang bisa kalian dapatkan. Capture ball bisa kalian dapatkan dengan cara membeli di Shop, Menyelesaikan Event, Menyelesaikan Quest, Menukarkannya di GYM, dan masih banyak lagi.

Berikut ini beberapa Jenis Capture Ball yang ada di Bulu Monster :



 
Sebuah bola yang digunakan untuk menangkap Monster



Sebuah Bola berelement Api yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap monster Common dan Es



 
Sebuah Bola berelement Air yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap monster Common dan Api.



 
Sebuah Bola berelement Angin yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap monster Common, Es, dan Tanah.



 
Sebuah Bola berelement Tanah yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap monster Common dan Listrik.



 
Sebuah Bola berelement kegelapan yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap monster Spirit.



 
Sebuah Bola berelement Naga yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap Monster Naga.



 
Sebuah Bola berelement Spirit yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap Monster Evil / Dark dan Petir.



 
Sebuah Bola berelement Petir yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap Monster Common, Angin, dan Air.



 
Sebuah Bola berelement Es yang mempunyai persentase tinggi untuk menangkap Monster Angin dan Naga.



 
Sebuah Bola yang paling kuat, tidak ada satupun monster yang bisa lolos dari bola ini.



 
Bola yang hanya bisa digunakan di dalam Map Event “ Sigma Secret Base “




Bola yang hanya bisa digunakan di dalam Map Event “ Infernal Iceberg “


Itu tadi beberapa bola yang ada di Bulu Monster, Silahkan Like Fanpage Ultimate Blogger di FB.



Comments

  1. Gan, ada tips gak buat farming dragon capture ball? Dapetinnya sulit, padahal kalo mau nangkap dragon type harus bawa banyak dragon capture ballnya. Thx

    ReplyDelete
    Replies
    1. Dari Quest dan Item Lucky Draw gan.

      Main Regular Cup aja ntar dapet Tiket Silver trus draw deh

      Delete
    2. Wah masing panjang perjalanan nih brrti hadeh.. boleh gak gan saya berguru? Kalo boleh sy minta line atau wa nya agan dong. Thanks

      Delete
    3. Di Facebook ada grup BM kok bang

      Gabung aja ke " Bulu Monster Indonesia Anti Hacker "

      Delete
  2. Bang yg luna ball itu cara makainya gmn yaaa ?

    ReplyDelete

Post a Comment

Saat menulis Komentar harus mematuhi peraturan dibawah ini :
- No Spam / Promosi Produk
- Harus Sesuai Topik
- Tidak Mengandung SARA, Pornografi, dll

Popular Posts